Ada Sapi Berkepala Dua di Maroko

Awal tahun baru tahun ini diawali dengan hal yang unik. Tepatnya sebuah desa di daerah Maroko lahir seekor sapi berkepala dua. Hal itu pun mengundang banyak warga Maroko, bahkan rela berjalan hingga 20 mil untuk sekedar melihat hal yang sangat langka ini.
Dilansir dari Metro, Minggu (6/1/2014), Sapi ini lahir pada 30 Desember 2013, di wilayah utara Sefrou, dan diberi nama Sana Saida, yang berarti selamat tahun baru dalam bahasa Arab.

Anak sapi berkepala dua kini dalam keadaan sehat, dan dapat bergerak layaknya sapi normal lainnya. Sebelumnya juga terjadi hal yang serupa tepatnya di China, Seekor babi kepala dua juga lahir pada April 2013 lalu. Fenomena ini dalam istilah kedokteran disebut sebagai polycephalic, yakni kondisi di mana memiliki lebih dari satu kepala. (uniknya

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Ada Sapi Berkepala Dua di Maroko"

Post a Comment